Rabu, 30 April 2014

Tarif Harga Tiket Masuk Gunung Bromo

Tarif Harga Tiket Masuk Gunung Bromo naik secara resmi pada tanggal 5 mei 2014 lalu.Dengan kenaikan harga tiket masuk gunung bromo banyak berdampak dengan menurunnya pengunjung gunung bromo khususnya wisatawan manca negara karena bisa dibilang sangat tajam angka kenaikannya.

Berikut detail harga tarif tiket masuk bromo tengger semeru untuk hari biasa week day maupun liburan week end untuk wisata lokal dan wisatawan manca negara.

Tiket Masuk Gunung Bromo

Tiket Masuk Gunung Bromo

Kenaikan Harga Tiket Masuk Gunung Bromo dan Gunung Semeru Per 5 Mei 2014  
TIKET GUNUNG BROMO
Hari Kerja Wisata Mancanegara 217.500,- Hari Libur 317.500
Wis indo IDR. 25.000, Weekend IDR. 32.500,-/hari,
sudah termasuk asuransi jiwa. Tiket per hari, asuransi per sekali masuk

*TIKET MASUK SEMERU 
Hari Kerja Wisata Mancanegara IDR.617.500,- (satu paket, untuk 3 hari kerja), Wisman 717.500,- (2 hari kerja dan 1 hari libur)
917.500,- (3 hari libur), 817.500,- (1 hari kerja 2 hari libur)
wisata Indonesia IDR. 47.500,- (satu paket, untuk 3 hari kerja). Wisnu 57.500,-. IDR.. 62.500,- (3 hari libur)

Kenaikan Tiket Masuk Gunung Bromo ini dinilai sangat tajam dan memberatkan bagi pengunjung yang datang ke bromo.Dengan harga tiket masuk bromo yang terbilang mahal akan kah Potensi Wisata Gunung Bromo yang menjadi ujung tombak Wisata Jawa Timur masih akan tetap menjadi primadona ??
Harapan kami semoga gunung bromo tetap banyak pengunjung dan tentunya dengan harga tiket masuk yang mahal fasilitas umum yang ada di gunung bromo bisa dikelola dengan baik karena hingga saat ini fasilitas umum di bromo masih terbilang kurang terjamin misalkan toilet umum yang bersih,berdirinya tempat ibadah yang bisa dipakai oleh pengunjung yang rata rata untuk dibromo program Paket Wisata Bromo dimulai menjelang pagi hari (shubuh) jadi sangat perlu diperhatikan karena masyarakat indonesia mayoritas beragama islam dan sangat memerlukan sarapa dan prasarana ibadah yang memadai.

Harga Tiket Masuk Gunung Bromo Terbaru

Tidak ada komentar:

Posting Komentar